March 22, 2018

2 MACAM BEDAK TABUR DENGAN KANDUNGAN GRAPE SEED OIL

pic source: pixabay.com
Bedak merupakan kebutuhan dasar yang sangat dibutuhkan oleh wajah kita. Tidak memakai bedak sama sekali akan membuat wajah kita kusam dan tidak bergairah. Terlebih lagi bagi kita yang memiliki tipe wajah berminyak. Kini ada bedak tabur dari kosmetik Zoya cosmetics yang akan memberikan kita solusinya dengan kandungan grape seed oil yang dimiliki.

1. Natural White Two Way Cake Refill Blossom dengan Oil Control

Bedak tabur Natural White Two Way Cake Refill Blossom yang dijual dengan harga Rp40.000,- ini merupakan produk original dari Zoya cosmetics dengan isi masker sebesar 12 gram. Jika kita memadukan pemakaian bedak ini dengan foundation maka akan menghasilkan tampilan wajah yang bebas mengkilap karena memiliki oil control yang terbaik.

Kandungan yang dimiliki masker ini yaitu pertama, grape seed oil dan ekstrak mulberry yang akan membuat kulit kita bebas minyak berlebih. Kedua, memiliki UV protection yang berfungsi juga untuk melindungi kulit kita dari sinar UV sepanjang harinya.

2. Natural White Two Way Cake Refill Sand

Bedak tabur Rp7.000 Natural White Two Way Cake Refill sand yang dijual dengan harga Rp7.000 ini merupakan produk original dari kosmetik Zoya cosmetics dengan isi masker sebesar 12 gram. Kemasan yang dimiliki bedak ini berbentuk refill yang praktis. Selain itu juga menyediakan berbagai macam produk.

Ada pun kandungan yang dimiliki masker ini yaitu pertama, adanya UV Protection yang akan melindungi wajah kita dari paparan sinar ultraviolet. Kedua, adanya oil control pada bedak ini berfungsi untuk menghilangkan wajah berminyak yang membuat kulit kusam.

Kelebihan lainnya dari bedak ini yaitu bedak memiliki tekstur yang sangat lembut. Kemudian menyamarkan banyak kekurangan di wajah. Selain itu kandungan yang utamanya adalah menyamarkan kekurangan wajah.

Sebelum kamu membeli kosmetik pastikan terlebih dahulu kandungan yang tertera pada kemasannya. Jangan malu untuk menanyakan kepada penjual terkait dengan kandungan yang tertera. Bisa juga dengan mencari tahu rincian produk di toko online, seperti yang ada di website kosmetik Zoya cosmetics yang menyediakan berbagai macam peralatan make-up.

1 comment:

  1. Zoya ini diem-diem kualitasnya oke ternyata. Aku cocok sama sunscreennya, pengen nyoba CC creamnya juga. Reviewnya bagus-bagus. Baca artikel ini jadi pengen coba bedaknya juga *ra uwis-uwis*

    ReplyDelete